Kado Pernikahan Fuji ke Kakak Ipar Bikin Syok, Indah Tri Pertiwi Beri Reaksi Begini

Jum'at, 07 Februari 2025 | 13:26 WIB
Kado Pernikahan Fuji ke Kakak Ipar Bikin Syok, Indah Tri Pertiwi Beri Reaksi Begini
Fuji bersama Frans Faisal dan istri, Indah Tri Pertiwi. (Instagram/fuji_an)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Buat apa? 16 Pro Max 1TB. Tapi Uti makasih ya," katanya.

Indah sendiri bercerita jika dirinya sebelumnya pernah memiliki Iphone. Ponsel mahal tersebut bahkan sebelumnya juga diberikan oleh kakak Frans Faisal, mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.

Seperti diketahui, Indah sendiri awalnya memang bekerja untuk bisnis Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah yang saat ini dikembangkan dan diteruskan oleh Frans Faisal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI