Garis Keturunan Japto Soerjosoemarno yang Ternyata Bukan Orang Biasa, Rumahnya Baru Digeledah KPK

Baehaqi Almutoif Suara.Com
Kamis, 06 Februari 2025 | 18:00 WIB
Garis Keturunan Japto Soerjosoemarno yang Ternyata Bukan Orang Biasa, Rumahnya Baru Digeledah KPK
Nama Japto Soerjosoemarsono muncul di balik perintah pengosongan rumah mantan anggota DPR RI Wanda Hamidah. Usut punya usut ternyata rumah tersebut adalah milik Japto (tangkapan layar Deddy Corbuzier)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Darah ningrat tersebut kemudian menghubungkannya dengan keluarga Presiden RI ke-2 Soeharto. Soetarjo merupakan sepupu dari Siti Hartinah atau Ibu Tien Soeharto.

Sementara ibu Japto Soerjosoemarno berdarah Belanda bernama Dolly Soerjosoemarno-Zegerius. Kakek dari garis sang ibu ialah Tuan Zegerius adalah jood, Yahudi.

Soetarjo dan Dolly bertemu di Belanda saat ayah Japto sedang menempuh pendidikan di Technische Universiteit Delft.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI