Nasib Pendaki Gunung Lawu yang Kencingi Telaga Kuning, Auto Dilarang Mendaki di Jawa

Rabu, 05 Februari 2025 | 17:10 WIB
Nasib Pendaki Gunung Lawu yang Kencingi Telaga Kuning, Auto Dilarang Mendaki di Jawa
Pendaki 'kencingi' Telaga Kuning (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pengguna media sosial dibuat geram dengan aksi seorang pria yang mengencingi Telaga Kuning, Gunung Lawu. Apalagi aksi pendaki tersebut direkam dan diviralkan di media sosial. 

Diketahui belakangan, seorang pendaki pria viral di media sosial usai mengunggah video kencing sambil berdiri di Telaga Kuning, Gunung Lawu. Videonya yang tersebar di media sosial lantas membuat pria tersebut banjir kecaman. 

Usai viral, pria yang belakangan diketahui bernama Abu Khoir itu menghapus videonya. Ia kemudian melakukan klarifikasi bahwa aksinya hanya pura-pura kencing dengan menggunakan botol air minum. 

Meski sudah meminta maaf dan klariikasi, pendaki tersebut mendapatkan sanksi kena blacklist tak boleh mendaki di seluruh gunung di Jawa. Sanksi itu diterapkan lantaran pendaki asal Semarang itu dianggap tak beretika. 

Video Abu Khoir yang kembali diunggah akun Instagram @/campermagz sontak menuai berbagai respons dari warganet. 

"Pentingnya attitude dan sopan santun," komentar warganet. 

"Dia belum kena kualat aja tuh," tulis warganet di kolom komentar. 

"Ini akhirnya udah kena blacklist sih," timpal lainnya.

Berkaca dari kasus tersebut, tidak ada salahnya untuk menilik lagi etika naik gunung yang perlu diperhatikan para pendaki. Apa saja?

Baca Juga: Sosok Naomi, Siswi SMK Semarang yang Viral Usai Hilang di Gunung Slamet

Etika Naik Gunung 

Bagi pendaki gunung, ada sejumlah etika yang perlu ditaati, antara lain: 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI