Dianjurkan ke Oki Setiana Dewi, Apa Hukum Posting Foto Mesra Bareng Suami?

Nur Khotimah Suara.Com
Rabu, 05 Februari 2025 | 12:49 WIB
Dianjurkan ke Oki Setiana Dewi, Apa Hukum Posting Foto Mesra Bareng Suami?
Oki Setiana Dewi dan suami, Ory Vitrio. (Instagram/oryvitrio)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Meski begitu, Buya Yahya mengingatkan bahwa jika terkait dengan kemuliaan, wajar jika seorang suami ingin menikmati kecantikan istrinya sendiri sehingga tidak memamerkannya.

"Namun, ini kan masalah tingkat kemuliaan. Ya tidak masalah, tidak haram, tidak berdosa. Tapi kan lebih mulia, lebih tinggi lagi kalau dijaga. Makanya yang udah milih istrinya disimpan ya nggak usah merendahkan (yang suka pamer kemesraan dengan istri) karena itu bukan hal yang haram," tandasnya.

Kontributor : Hillary Sekar Pawestri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI