Ucapan Selamat Imlek untuk Teman dalam Bahasa Mandarin, Inggris dan Indonesia

Suhardiman Suara.Com
Rabu, 22 Januari 2025 | 09:05 WIB
Ucapan Selamat Imlek untuk Teman dalam Bahasa Mandarin, Inggris dan Indonesia
Ilustrasi Imlek - Doa Imlek (Pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Menjelang perayaan Tahun Baru Imlek, banyak orang mencari cara untuk menyampaikan ucapan selamat kepada teman dan keluarga. Ucapan selamat Imlek penting karena mencerminkan harapan dan doa untuk tahun yang lebih baik.

Melalui ucapan seperti "Gong Xi Fa Cai," mereka mengekspresikan keinginan untuk kemakmuran dan kesuksesan di tahun baru. Selain itu, ucapan ini memperkuat hubungan sosial dan budaya, menjadikannya bagian integral dari tradisi Imlek yang penuh makna.

Berikut adalah inspirasi ucapan selamat Tahun Baru Imlek dalam tiga bahasa Mandarin, Inggris, dan Indonesia.

Bahasa Mandarin

1. Xn nián kuài lè
Selamat Tahun Baru

2. Guò nián ho
Selamat menyambut Tahun Baru

3. Zhù n xn nián kuài lè
Semoga Tahun Baru kamu menyenangkan

4. Fú shòu shung quán
Semoga kamu mendapatkan keberuntungan dan kesehatan yang sempurna!"

Bahasa Inggris

1. Happy Chinese New Year
Selamat Tahun Baru Imlek

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI