Apa Itu Caregiver? Curhatan Mereka Bikin Jagat Media Sosial X Bersimpati

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 10 Januari 2025 | 16:06 WIB
Apa Itu Caregiver? Curhatan Mereka Bikin Jagat Media Sosial X Bersimpati
Ilustrasi caregiver. (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun berbicara tentang caregiver di Indonesia, sering disandingkan dengan perawat lantaran sama-sama jadi sebuah profesi.

Perbedaan yang mentereng terlihat di kemampuan mereka untuk memberikan perawatan medis. Seorang caregiver memiliki pelatihan yang terbatas terkait medis, sedangkan seorang perawat sudah dibekali dengan berbagai pengetahuan medis untuk memberikan perawatan demi mendukung kerja dokter.

Caregiver juga tak menempuh sekolah maupun pendidikan khusus seperti perawat. Mereka biasanya hanya cukup menempuh pelatihan formal maupun nonformal yang bobot tentang pengetahuan medisnya lebih ringan ketimbang seorang perawat.

Kontributor : Armand Ilham

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI