6 Pesona Donna Harun, Dipuji Awet Muda di Usia 56 Tahun

Kamis, 09 Januari 2025 | 19:47 WIB
6 Pesona Donna Harun, Dipuji Awet Muda di Usia 56 Tahun
Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ibu Ricky Harun dan Jeje Soekarno ini terlihat gaul dengan vest crop yang dipadukan dengan baggy jeans. Penampilannya semakin anggun dengan gaya rambut curly.

2. Liburan Bareng Cucu

Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)
Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)

Liburan bisa menjadi salah satu kegiatan supaya tetap awet muda. Hal itu karena liburan bisa membuat pikiran tenang dan terbebas dari stres.

Donna Harun terlihat sering mengajak keempat cucunya berlibur, salah satunya ke Universal Studio Singapore. Ibu dua anak ini tampil casual dengan celana jeans dan kaus berwarna krem.

3. Dipuji Mirip Artis Hollywood

Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)
Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)

Selain dipuji awet muda, Donna Harun juga dipuji seperti artis Hollywood karena penampilannya yang anggun. Tak heran, Donna Harun merupakan model ternama saat masih muda.

Kali ini, ia tampil dengan balutan gaun one side shoulder berwarna hitam panjang dengan belahan pada betisnya. Penampilannya semakin sempurna dengan kacamata hitam dan heels senada.

"fix tante kaya artis Hollywood," tulis warganet pada kolom komentar unggahannya.

4. Golf

Baca Juga: 10 Potret Liburan Donna Harun dan Suami ke Italia, Bukti Cinta Tak Pandang Usia

Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)
Pesona Donna Harun (Instagram/@donnaharunofficial)

Pantas saja awet muda meski usia sudah hampir 57 tahun, rupanya Donna Harun hobi berolahraga. Golf tampaknya menjadi salah satu olahraga favorit Donna Harun.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI