Tak hanya itu, Tissa juga tampil dengan busana adat Jawa bersama Dul Jaelani. Dalam beberapa adegan, keduanya pamer keromantisan sebagai pasangan kekasih.
Terlepas dari itu, selain Alyssa-Al dan Tissa-Dul, Ahmad Dhani juga menggandeng pasangan Raffi Ahmad-Nagita Slavina serta Atta Halilintar-Aurel Hermansyah sebagai bintang video klip.