Jangan Sampai Salah! Ini Panduan Lengkap Pasang Keramik ala Mimi Peri

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Minggu, 29 Desember 2024 | 10:15 WIB
Jangan Sampai Salah! Ini Panduan Lengkap Pasang Keramik ala Mimi Peri
Mimi Peri [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Viral seorang warganet yang memamerkan motif lantai rumahnya yang dianggap salah cara pemasangan keramik. Tren ini lantas membuat banyak orang yang justru salah fokus dengan lantai rumah milik content creator Mimi Peri atau Ahmad Jaelani dan menilai motif keramik yang dipasang sudah benar. Lantas bagaimana cara pasang keramik yang benar?

Sebelumnya, Mimi Peri baru membeli rumah ketiganya di kawasan Kendari. Diketahui, Mimi Peri membeli rumah itu secara cash bahkan sebelum bangunannya jadi. Ketika disinggung soal pemasangan keramiknya, Mimi pun mengatakan tukang memasang lantai granit tanpa arahan darinya.

Lantai rumah Mimi Peri tampak mempunyai motif kotak-kotak berwarna abu-abu. Hal ini justru berbeda dengan cara pemasangan netizen yang membentuk garis melengkung-lengkung, sehingga seperti ular kadut.

Nah, berawal dari polemik netizen itu, cara pasang keramik yang benar pun banyak dicari publik i mesin pencarian maupun media sosial. Lantas bagaimana cara yang sesungguhnya?

Cara Pasang Keramik yang Benar

Berikut adalah cara memasang keramik motif yang benar:

1. Siapkan alat dan bahan

Pastikan Anda sudah memiliki semua alat dan bahan yang dibutuhkan sebelum pemasangan keramik.

2. Bersihkan lantai

Baca Juga: Rahasia Gurang Almeria: Menghijau di Tanah Kering dan Memakan Eropa

Bersihkan area lantai yang akan dipasangi keramik dari kotoran, debu, maupun benda asing lainnya. Pastikan permukaan lantai sudah siap untuk dipasangi keramik.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI