Momen Haru Paula Verhoeven Tunggu Kiano di Sekolah Demi Bisa Bertemu: Anaknya ke Mana Ya?

Kamis, 19 Desember 2024 | 20:51 WIB
Momen Haru Paula Verhoeven Tunggu Kiano di Sekolah Demi Bisa Bertemu: Anaknya ke Mana Ya?
Baim Wong, Paula Verhoeven bersama dua putra mereka Kiano dan Kenzo Wong. [Instagram/@baimwong]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kok bisa pihak pengadilan gak kasih hak asuh ke ibunya nyesek bgt jadi Paula yallah," kata @nen***.

"Kalau aku diposisi paula udh nangis itu gaabisa ketawa, kuat bgt kamu kaa," ujar @hir***.

"Yaallah kasian bgt paula berharap ketemu anak anaknya sekolah sampek ditungguin sabar ya mamapau," tambah @pow***.

"Ya Allah sedih banget sm mama pau, semoga Allah melimpahkan kebagiaan untuk mama pau dan kiano kenzo," ungkap fah***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI