Gus Miftah Mundur, Abu Janda ke Prabowo: Sudah Ada 3 Kasus Pembubaran Ibadah Kristen...

Ruth Meliana Suara.Com
Sabtu, 07 Desember 2024 | 20:48 WIB
Gus Miftah Mundur, Abu Janda ke Prabowo: Sudah Ada 3 Kasus Pembubaran Ibadah Kristen...
Pegiat media sosial Permadi Arya atau Abu Janda (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video yang dibuat Abu Janda itu sudah mendapatkan 42 ribu tanda suka. Hingga berita ini dipublikasikan, video itu juga telah menerima beragam pendapat dari warganet. Tak sedikit yang mendukung Abu Janda untuk menggantikan jabatan Miftah Maulana.

"Kok keren lu, thank you ya selalu konsisten!" puji warganet.

"Saya Hindu, saya mendukung bang Permadi untuk menjadi Utusan Khusus menggantikan Gus Miftah," dukung warganet.

"Permadi Arya lebih pantas mengurusi urusan toleransi di negara ini, tidak ada tokoh lain yang kayaknya lebih kompeten dan menguasai tentang hal ini. Saya dukung abang!" tambah yang lain.

"Wapres Gibran gimana tuh responnya? Saat jadi Wali Kota Solo dia gercep mengatasi intoleransi di wilayahnya. Sekarang wilayahnya se Indonesia! Tunjukkan ketegasanmu mas wapres!" desak warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI