Keluarga Aisar Khaled di Malaysia Disorot Warganet: Fuji Pasti Bakal Jadi Kesayangan

Husna Rahmayunita Suara.Com
Senin, 02 Desember 2024 | 16:08 WIB
Keluarga Aisar Khaled di Malaysia Disorot Warganet: Fuji Pasti Bakal Jadi Kesayangan
Aisar Khaled dan Fuji. [Instagram/@aisar_khaledd]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Gak punya anak perempuan, pasti Fuji tar disayang banget ini sama mama dan papahnya Aisar," tulis warganet.

"Kelau jodoh Uti jadi ratu laya, sebab cowok semua juga," kata lainnya.

Meski dijodoh-jodohkan, Fuji sendiri mengaku baru berkenalan dengan Aisar Khaled. Hal itu diungkapkannya seperti dilihat dari postingan TikTok.

"Tak pernah DM, tak pernah chat. Tak kenal kita. Tapi tadi sudah kenalan," ujarnya usai acara tinju.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI