Bak The Simpsons, Video Lawas Benyamin Sueb Perkenalkan Rano Karno Cilik Jadi Gubernur

Jum'at, 29 November 2024 | 17:11 WIB
Bak The Simpsons, Video Lawas Benyamin Sueb Perkenalkan Rano Karno Cilik Jadi Gubernur
Fikm lawas Si Rano vs The Simpsons (kolase)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sudah diprediksi sedjak 1972," tulis akun @siregar_najeges.

Adegan dalam film tersebut sontak diidentikan dengan kartun legendaris Amerika The Simpsons. Pasalnya sejumlah adegan dalam The Simpsons kerap menjadi kenyataan dalam perpolitikan negeri Paman Sam itu.

Sama halnya dalam dialog di film Si Rano soal Rano Karno yang menjadi gubernur dan kini unggul di Pilkada Jakarta sebagai cawagub.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI