Saling Tuding Reza Artamevia Vs IM Soal Kasus Dugaan Penipuan Berlian

Selasa, 19 November 2024 | 11:19 WIB
Saling Tuding Reza Artamevia Vs IM Soal Kasus Dugaan Penipuan Berlian
Gaya glamor Reza Artamevia. [Instagram/@rezaartameviaofficial]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Yang dibayarkan baru 18,5 m. Sedangkan saya jual Rp150 miliar," ungkap Reza saat ditemui di Polda Metro Jaya. Tak hanya itu, Reza juga mengaku dirinya justru menjadi korban dalam kasus ini lantaran IM tidak menjalankan komitmen untuk membayar uang sesuai perjanjian awal.

Laporan IM dan Reza sendiri sudah diproses oleh pihak Polda Metro Jaya dan Bareskrim Mabes Polri.

Kontributor : Dea Nabila

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI