Apa Perbedaan Ilmu Komputer dan Teknik Informatika?

Vania Rossa Suara.Com
Sabtu, 16 November 2024 | 12:05 WIB
Apa Perbedaan Ilmu Komputer dan Teknik Informatika?
Ilustrasi perbedaan ilmu komputer dan teknik informatika (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Arsitektur komputer
  • Teknik pengembangan perangkat lunak
  • Rekayasa perangkat lunak
  • Manajemen basis data
  • Socio-informatika dan profesionalisme

Sedangkan untuk jenjang karirnya sendiri beberapa pekerjaan yang dapat menjadi prospek adalah:

  • System analyst
  • System integrator
  • Database engineer
  • Full-stack developer
  • Cybersecurity engineer

Analisis Perbedaannya secara Umum

Jika melihat penjeladan dan poin-poin di atas, setidaknya ada beberapa perbedaan mendasar yang dapat dilihat. Pada ilmu komputer, apa yang dipelajari lebih bersifat teoritis. Terdapat sejumlah mata kuliah praktik yang diberikan, namun basis yang diutamakan adalah pemahaman teori.

Sementara itu pada teknik informasi, apa yang difokuskan adalah pada urusan praktik nyata. Kebanyakan mata kuliah yang dipelajari akan mengacu pada pekerjaan atau praktik nyata sehingga sifatnya lebih praktis dibanding dengan apa yang dipelajari pada ilmu komputer.

Keduanya memang sama-sama mempelajari tentang serba-serbi komputer dan perangkat lunak di dalamnya hingga ke sistem. Namun terdapat perbedaan yang cukup jelas antara keduanya.

Itu tadi sekilas penjelasan tentang perbedaan ilmu komputer dan teknik informatika yang dapat dibagikan dalam artikel ini!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI