Sumber Penghasilan Ferry Irawan, Digugat Cerai Venna Melinda Sampai 3 kali

Selasa, 12 November 2024 | 14:53 WIB
Sumber Penghasilan Ferry Irawan, Digugat Cerai Venna Melinda Sampai 3 kali
Ferry Irawan (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ferry Irawan (instagram)
Ferry Irawan (instagram)

Sementara endorsement, ada berbagai produk dan jasa yang ia promosikan di media sosial pribadinya, termasuk Instagram.

Lantas, ia juga menjajal peruntungan baru dengan membuka rumah produksi sebelum bercerai dengan istri sebelumnya, Anggia Novita.

Kabar lain menyebutkan jika Ferry juga membangun beberapa bisnis dengan temannya, namun hingga kini tidak ada informasi jelas bergerak di bidang apa.

Kemudian, beberapa waktu belakangan ini, Ferry Irawan juga terpantau membuat channel Youtube yang kerap membagikan momen bahagia bersama sang istri.

Bahkan, dari konten-konten yang dibagikan tersebut membuat warganet memuji mereka sebagai pasangan yang romantis karena menampilkan perhatian yang tinggi kepada pasangan.

Namun akhirnya, publik terkejut dengan keputusan Venna Melinda yang menggugat cerai. Isu beredar jika alasan Venna menggugat cerai Ferry Irawan lantaran adanya KDRT yang membuat Venna trauma, meski belum diketahui kebenarannya.

Kontributor : Damayanti Kahyangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI