Marissa Haque Dosen Apa? Istri Ikang Fawzi Sempat Minta Mahasiswa Doakan Agar Dilancarkan Saat Meninggal

Rabu, 02 Oktober 2024 | 17:39 WIB
Marissa Haque Dosen Apa? Istri Ikang Fawzi Sempat Minta Mahasiswa Doakan Agar Dilancarkan Saat Meninggal
Marissa Haque (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahkan ibunda Bella Fawzi dan Chiki Fawzi itu juga sempat mentraktir anak-anak didiknya. "Ibu nggak apa-apa meninggal habis traktir kalian, karena Ibu bisa mati syahid, karena Ibu habis traktir kalian yang nuntut ilmu, apalagi yang ngekos," tuturnya.

Menurut sang mahasiswi, Marissa secara tiba-tiba mengungkit soal kematian itu sekitar dua hari sebelum dikabarkan meninggal dunia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI