Dikirim Langsung ke Rumah, Ini Kado Spesial Syifa Hadju dan Tissa Biani untuk Pelantikan Mulan Jameela

Nur Khotimah Suara.Com
Rabu, 02 Oktober 2024 | 11:34 WIB
Dikirim Langsung ke Rumah, Ini Kado Spesial Syifa Hadju dan Tissa Biani untuk Pelantikan Mulan Jameela
Syifa Hadju - Mulan Jameela - Tissa Biani. (Instagram/syifahadju/mulanjameela1/tissabiani)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Selamat atas pelantikannya sebagai anggota DPR RI 2024-2029 ayah dan Tante Mulan. Semoga selalu amanah dalam menjalankan tugas dan diberikan kelancaran. Aamin Ya Allah," bunyi ucapan dari Tissa Biani.

Dari uraian di atas, terungkap bahwa Syifa Hadju dan Tissa Biani memanggil Mulan Jameela dengan sebutan "Mami" serta "Tante". Mereka tampaknya sudah cukup akrab dengan ibu sambung El Rumi dan Dul Jaelani, ya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI