Apa Itu Freak Off Party? Terbongkarnya Skandal dan Kejahatan P Diddy Serta Banyak Artis

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 29 September 2024 | 07:51 WIB
Apa Itu Freak Off Party? Terbongkarnya Skandal dan Kejahatan P Diddy Serta Banyak Artis
P Diddy dan Justin Bieber. (Instagram/@justinbieber)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu, netizen mencurigai Justin Bieber sebagai salah satu korban Diddy. Dalam video lama yang kembali viral, Diddy mengatakan bahwa Justin menghabiskan waktu bersamanya selama 48 jam. Saat itu, Justin masih berusia 15 tahun dan menunggu perilisan album debutnya.

Selebriti papan atas seperti Jennifer Lopez, Paris Hilton, Ashton Kutcher, dan Jay-Z sering hadir dalam pesta ini, menjadikan acara ini disebut sebagai "Gatsby modern".

Selain itu, sejumlah artis lainnya yang pernah hadir dalam pesta Freak Off yaitu Mariah Carey, Alicia Keys, Will Smith, Leonardo DiCaprio, Kevin Hart, Jennifer Lopez, Kelly Osborne, Kim Kardashian, dan Beyonce.

Demikianlah informasi mengenai Freak Off, pesta yang diadakan oleh P Diddy, yang mengungkap perbuatan menyimpang rapper tersebut.

Kontributor : Dini Sukmaningtyas

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI