Fakta Janggal Foto Jokowi di Buku Alumni UGM hingga Buku Nikah, Pantas Dokter Ini Tak Percaya: SMA di Yogya atau Solo?

Riki Chandra Suara.Com
Senin, 23 September 2024 | 20:24 WIB
Fakta Janggal Foto Jokowi di Buku Alumni UGM hingga Buku Nikah, Pantas Dokter Ini Tak Percaya: SMA di Yogya atau Solo?
Presiden Joko Widodo atau Jokowi (Instagram/jokowi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam biodata itu, Jokowi disebut sebagai lulusan SMA Negeri 6 Yogyakarta, sedangkan selama ini diketahui bahwa Jokowi adalah alumnus SMA Negeri 6 Surakarta. Tifa juga menyebut bahwa pihak sekolah di Surakarta selalu membanggakan Jokowi sebagai salah satu lulusan terbaik mereka.

“Biodata Joko Widodo menyebutkan dia lulusan SMA Negeri 6 Yogyakarta, padahal selama ini disebutkan bahwa Jokowi lulusan SMA Negeri 6 Surakarta,” sindirnya.

Pernyataan dari Dokter Tifa ini kembali memicu diskusi di media sosial mengenai keabsahan data pendidikan Presiden Jokowi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI