Profil Arsjad Rasjid, Ketua Umum Kadin Indonesia yang 'Dikudeta' Anindya Bakrie

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Senin, 16 September 2024 | 11:11 WIB
Profil Arsjad Rasjid, Ketua Umum Kadin Indonesia yang 'Dikudeta' Anindya Bakrie
Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid. [ANTARA/Martha Herlinawati Simanjuntak]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain berbisnis, Arsjad Rasjid terjun ke ranah politik. Pada Pilpres 2024, Arsjad Rasjid menjadi Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo. Ia menjadi Ketua TPN Ganjar Pranowo pada Rabu 27 September 2023.

Sayangnya, Ganjar Pranowo yang berpasangan dengan Mahfud MD gagal dalam kontestasi, bahkan hanya mengantongi suara 16 persen secara nasional.

Untuk menghindari konflik kepentingan, Arsjad Rasjid cuti dari jabatannya di PT Indika Energy Tbk maupun Kadin saat aktif berpolitik kemarin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI