"Sederhana dalam kesederhanaan," sahut yang lain.
"Udah dibilang dari dulu...pakaian Mulyono itu cuma seragama kerja doang," tulis netizen.
Dari jejak digital pemberitaan yang ada, Jokowi beberapa kali menunjukkan kecintaannya akan produk buatan Indonesia. Saat masih menjadi Gubernur DKI Jakarta, dia sempat mengaku membeli sepatu kanvas di Bandung seharga Rp160 ribu.
Tapi setelah penjabat sebagai presiden, gaya anggota keluarga Jokowi termasuk istri, anak dan menantu kerap disorot karena kedapatan memakai produk luar negeri yang harganya fantastis.