Moncernya Pendidikan dan Pekerjaan Rafi Haikal: Pria Tampan yang Akrab dengan Aaliyah saat Kondangan

Nur Khotimah Suara.Com
Rabu, 11 September 2024 | 13:51 WIB
Moncernya Pendidikan dan Pekerjaan Rafi Haikal: Pria Tampan yang Akrab dengan Aaliyah saat Kondangan
Putra bungsu Zulkifli Hasan, Rafi Haikal diketahui sebagai salah satu teman kecil Aaliyah Massaid.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karir dan pendidikan mentereng Rafi ini ternyata belum membuatnya tertarik untuk terjun ke dunia politik. Meskipun begitu, Rafi sendiri sempat membangun Project Bhinneka yang digagas bersama artis Valerie Thomas sebagai wadah aspirasi dan kreativitas anak muda.

Selama ini Rafi Haikal pun aktif menyuarakan tentang hak anak muda untuk memilih terjun ke politik maupun mengkritik berbagai kebjiakan pemerintah.

Kontributor : Dea Nabila

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI