Beda Alasan Machica Mochtar dan Poppy Dharsono Mau Dinikahi Siri Moerdiono, Ada yang Berujung Konflik

Sabtu, 07 September 2024 | 19:50 WIB
Beda Alasan Machica Mochtar dan Poppy Dharsono Mau Dinikahi Siri Moerdiono, Ada yang Berujung Konflik
Kolase foto Machica Mochtar, Letjen TNI (Purn.) Moerdiono, dan Poppy Dharsono. (Instagram/@machicamochtar70/@poppydharsono ; YouTube/Kanal Arsip)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Poppy Dharsono, istri siri mendiang Moerdiono (Instagram/poppydharsono)
Potret Poppy Dharsono, istri siri mendiang Moerdiono (Instagram/poppydharsono)


Lalu bagaimana dengan Poppy Dharsono? Mantan peragawati ini disebut-sebut sudah menikah siri dengan Moerdiono pada 14 Oktober 1998.

“Saya sebagai perempuan modern, ijab kabul untuk kepentingan keluarga, yang penting sah di dalam agama Islam, sehingga kami tidak dianggap untuk hal-hal yang tidak baik,” tegas Poppy dalam konferensi persnya di Bondies Cafe, Ampera, Cilandak, pada 20 Maret 2011.

Dengan demikian jelas bahwa Poppy tidak mau martabatnya dan Moerdiono tercoreng sehingga menikah siri menjadi opsi untuk meresmikan hubungan mereka. “Bagi saya adalah sah di agama Islam, saya hanya ingin sah dan terhormat di keluarga saya,” imbuh Poppy.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI