Dinilai Lebih Bijak, Pendidikan Inul Daratista Vs Erina Gudono Bak Bumi dan Langit

Husna Rahmayunita Suara.Com
Rabu, 28 Agustus 2024 | 09:43 WIB
Dinilai Lebih Bijak, Pendidikan Inul Daratista Vs Erina Gudono Bak Bumi dan Langit
Kolase foto Inul Daratista dan Erina Gudono. [Instagram/@erinagudono, @inul.d]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Walaupun tak memiliki pendidikan tinggi, istri Adam Suseno itu mampu meraih kesuksesan dari musik dangdut yang membesarkan namanya hingga kini.

Erina Gudono

Erina Gudono. (Instagram/@erinagudono)
Erina Gudono. (Instagram/@erinagudono)

Erina Gudono memiliki rekam jejak pendidikan moncer. Ia yang lahir di Philadelphia merupakan menempuh pendidikan di Yogyakarta hingga jenjang S1.

Istri Kaesang ini adalah alumni SMA 3 Yogyarkarta. Setelah lulus, ia melanjutkan pendidikan S1 di Universitas Gadjah Mada (UGM) dengan prodi Manajemen Keuangan.

Putri Indonesia-DIY 2022 itu sempat mengaku diterima di Columbia University. Kini, ia mengambil program magister di Fakultas Social Policy and Practice di University of Pennsylvania (UPenn), Amerika.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI