Perjalanan Karier Sus Rini, Dipuji Kreatif Rancang Kostum 17 Agustusan Keluarga Sultan Andara

Sabtu, 17 Agustus 2024 | 15:28 WIB
Perjalanan Karier Sus Rini, Dipuji Kreatif Rancang Kostum 17 Agustusan Keluarga Sultan Andara
Rayyanza Cipung dan Sus Rini. [Instagram/@riniperdiyanti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tiba di Tanah Air, Sus Rini mencari pekerjaan di yayasan karena merasa sudah memiliki pengalaman mengurus orang tua hingga anak-anak.

Sempat berkali-kali ditolak yayasan, akhirnya ada yayasan yang mau menerimanya dan membukakan jalan Sus Rini bekerja sebagai pengasuh Rayyanza.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI