40 Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SMP dan SMP Beserta Jawabannya

Rabu, 14 Agustus 2024 | 11:11 WIB
40 Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SMP dan SMP Beserta Jawabannya
soal cerdas cermat 17 Agustus tingkat smp dan sma (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

15. Apa tujuan dari Sumpah Pemuda?

Jawaban: Untuk menyatukan semangat kebangsaan di kalangan pemuda Indonesia

16. Apa nama program yang diluncurkan oleh Soeharto untuk memajukan sektor pertanian di Indonesia?

Jawaban: Revolusi Hijau

17. Siapa yang memimpin gerakan PRRI/Permesta?

Jawaban: Sjarifuddin Prawiranegara

18. Apa nama peristiwa yang terjadi pada tanggal 30 September 1965?

Jawaban: G30S/PKI

19. Siapa yang menjadi gubernur pertama Bank Indonesia?

Baca Juga: Cara Menghias Nasi Goreng 17 Agustus Yang Menarik Tapi Juga Enak

Jawaban: Sjafruddin Prawiranegara

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI