40 Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SMP dan SMP Beserta Jawabannya

Rabu, 14 Agustus 2024 | 11:11 WIB
40 Soal Cerdas Cermat 17 Agustus Tingkat SMP dan SMP Beserta Jawabannya
soal cerdas cermat 17 Agustus tingkat smp dan sma (freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jawaban: Ir. Soekarno

5. Apa arti warna merah pada bendera Indonesia?

Jawaban: Keberanian

6. Apa nama ibukota Indonesia?

Jawaban: Jakarta

7. Siapa penulis naskah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia?

Jawaban: Ir. Soekarno

8. Apa semboyan negara Indonesia?
Jawaban: Bhinneka Tunggal Ika

9. Di manakah lokasi pembacaan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia?

Baca Juga: Cara Menghias Nasi Goreng 17 Agustus Yang Menarik Tapi Juga Enak

Jawaban: Jalan Pegangsaan Timur No. 56, Jakarta

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI