Contoh Teks Protokol Upacara Hari Pramuka Lengkap

Selasa, 13 Agustus 2024 | 15:07 WIB
Contoh Teks Protokol Upacara Hari Pramuka Lengkap
teks protokol upacara hari pramuka (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

8. Menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya, semua peserta upacara dimohon untuk berdiri

9. Mengheningkan cipta, dipimpin oleh pembina upacara

10. Pembacaan teks Pancasila

11. Pembacaan teks Undang-Undang Dasar 1945 dan pengucapan Dasa Dharma Pramuka

12. Sambutan pembina upacara, pasukan diistirahatkan

13. Menyanyikan lagu hymne pramuka

14. Pembacaan doa

15. Laporan pemimpin upacara pada pembina upacara bahwa upacara telah selesai

16. Penghormatan kepada pembina upacara

Baca Juga: Teks Undang Undang Dasar 1945 untuk Upacara dan Link Download Resmi

17. Pembina upacara berkenan meninggalkan lapangan upacara

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI