Sedia Menu Halal dan Nonhalal, Segini Harga Makanan di Restoran Mertua Jennifer Coppen

Nur Khotimah Suara.Com
Senin, 05 Agustus 2024 | 15:22 WIB
Sedia Menu Halal dan Nonhalal, Segini Harga Makanan di Restoran Mertua Jennifer Coppen
Jennifer Coppen dan mertua, Yaya. (Instagram/jennifercoppenreal20)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Harga Menu Makanan di DD's Kin Tiew

Menu di restoran mertua Jennifer Coppen. (Instagram/ddkintiew)
Menu di restoran mertua Jennifer Coppen. (Instagram/ddkintiew)

Informasi tentang harga makanan di DD's Kin Tiew bisa diakses melalui highlight mereka di Instagram. Menu makanan mereka ternyata dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau.

Pelanggan hanya perlu merogoh kocek mulai dari Rp30 ribu hingga Rp60 ribuan untuk satu menu utama di DD's Kin Tiew, seperti Pork Tom Yum Noodle, Pad Thai Chicken/Seafood, hingga Fried Pork Belly.

Jika mau tambah ekstra nasi putih, pelanggan juga tidak perlu merogoh kocek dalam-dalam. Pasalnya harga satu porsi di DD's Kin Tiew hanya Rp5 ribuan. Untuk minumannya pun tidak terlalu mahal, pelanggan cukup membayar Rp10 ribu hingga Rp15 ribu saja.

Nah itu dia sedikit ulasan tentang menu serta harga makanan di restoran mertua Jennifer Coppen. Tertarik untuk mencobanya saat pergi ke Bali?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI