Namun seiring waktu, gaji yang diterima Lala sudah semakin naik berkali-kali lipat. Belum lagi dengan hasil endorsement yang ia terima setiap bulannya bisa sampai puluhan juta.
Tapi karena Rafathar sudah besar, Mbak Lala pun dikabarkan akan berhenti menjadi pengasuh. Namun ia tetap akan bekerja pada Sultan Andara, karena diangkat menjadi asisten pribadi Nagita Slavina.