"Wasiat kalau melenceng dari syariat enggak wajib dituruti ya. Semoga Allah mengampuni dosa-dosa Papa Dali," timpal netizen.
"Wasiat yang bertentangan sama ajaran Islam enggak usah dilaksanakan. Enggak papa," tambah netizen.
"Dia enggak harus klarifikasi. Itu urusan dia sama Allah. Sakit banget pasti itu lagi berduka," terang netizen.
"Lebih baik mendoakan daripada ributin soal agama," imbuh netizen.
"Itu privasi. Orang-orang itu pada sibuk dengan agama. Haduh enggak punya etika. Kasihan yang kehilangan tambah sedih," komentar netizen lainnya lagi.