Topeng Spiderman vs Helm Iron Man: Beda Kado Fuji dan Mayang buat Gala Sky Disorot, Mana Lebih Mahal?

Rabu, 17 Juli 2024 | 21:02 WIB
Topeng Spiderman vs Helm Iron Man: Beda Kado Fuji dan Mayang buat Gala Sky Disorot, Mana Lebih Mahal?
Fuji dan Mayang saat berlibur ke Turki (Instagram/@fuji_an/@mayaang.lucyaana)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melihat hadiah topeng tersebut, Gala tampak begitu berbahagia, apalagi karena Spiderman merupakan tokoh pahlawan super yang disukainya. “Wow, I like it!” puji Gala.

Selain topeng Spiderman, Mayang juga memberikan sepasang sepatu hitam yang diduga merupakan seri Adidas Kids Star Wars Runner Shoes Core Black. Dikutip dari berbagai sumber, sepasang sepatu itu dibanderol seharga Rp950 ribu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI