Sohwa Halilintar Punya Bisnis Mentereng, Tidak Kalah dari Atta Halilintar!

M Nurhadi Suara.Com
Rabu, 10 Juli 2024 | 18:03 WIB
Sohwa Halilintar Punya Bisnis Mentereng, Tidak Kalah dari Atta Halilintar!
Sohwa Mutamimah Halilintar(Instagram/@sohwahalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Sohwa Halilintar (Instagram)
Potret Sohwa Halilintar (Instagram)

3. Endorsement dan Paid Promote

Selain dari YouTube, Sohwa juga memperoleh pendapatan dari paid promote dan endorsement di media sosial Instagram. Dengan mematok harga yang cukup tinggi, pendapatan yang dihasilkan Sohwa dari kegiatan ini semakin bertambah.

4. Bisnis Hijab

Karena tugas rumahnya di bagian laundry, Sohwa merambah bisnis fashion dengan memiliki merek hijabnya sendiri. Hijab ini diperjualbelikan melalui akun Instagram @sohwahalilintarofficial. Terdapat berbagai jenis hijab, mulai dari pashmina, kerudung instan, hingga hijab segi empat.

Kontributor : Rishna Maulina Pratama

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI