Diam-diam Dinikahi Gilga Sahid, Tabiat Asli Happy Asmara Dibongkar Tetangga

Sabtu, 06 Juli 2024 | 16:44 WIB
Diam-diam Dinikahi Gilga Sahid, Tabiat Asli Happy Asmara Dibongkar Tetangga
Gilga Sahid dan Happy Asmara. (Instagram/ulfamerdekapartyplanner)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Duduk dulu,” ujar paman Happy mempersilakan pemilik video untuk masuk. Dari situ terlihat sederet mobil mewah milik Happy, salah satunya Toyota Alphard hitam dengan nomor polisi AG 77 HA.

“Tidak usah, Pak, sungkan, begini saja,” balas pemilik video.

Namun paman Happy bersikeras mempersilakan pemilik video untuk masuk. “Saya disambut dan dipersilakan masuk. Katanya banyak dan sering juga content creator yang datang,” tutur pemilik video.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI