Suara.com - Penampakan ibu kandung Happy Asmara, Dwi Yuslianti mengundang perhatian publik. Pasalnya di momen lamaran dan pernikahan Happy, Dwi terlihat begitu cantik menggandeng sang suami, Hendro Siswantoro.
Paras ayu Dwi Yuslianti terlihat dalam unggahan akun TikTok @prihatinyeni. Pada uggahan tersebut, terlihat Dwi menggandeng Hendro dengan seragam senada.
Ibu dari Happy Asmara itu terlihat cantik dengan gaun kaftan dan riasan yang sederhana.
"Mamane cantiknya begini, anaknya yo enggak kalah cantik juga," tulisan dalam video.
Unggahan tersebut sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Mama Dwi biasa natural sekali makeup pangling pol," komentar warganet.
"Itu ibunya happy asmara? masih muda banget, apa karena makeupnya ya?" imbuh warganet lain.
"Malah cantikan mamahnya kalau menurtku sih soalnya tau wjah ori hepy aku sebelum dipermak," tulis warganet di kolom komentar.
"Mama Dwi kayak manten anyar, asli pangling lih," timpal lainnya.
Baca Juga: Digelar Secara Tertutup, Intip 7 Potret Akad Nikah Happy Asmara dan Gilga Sahid

Perawatan Mahal