Ucapan Nagita Slavina Soal Cuaca Panas Jadi Pengingat Penting Saat Haji: Ini Larangan Selama Berada di Tanah Suci

Dinda Rachmawati Suara.Com
Senin, 17 Juni 2024 | 18:59 WIB
Ucapan Nagita Slavina Soal Cuaca Panas Jadi Pengingat Penting Saat Haji: Ini Larangan Selama Berada di Tanah Suci
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di Tanah Suci. (Instagram/priotralala)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dilarang mencaci, bertengkar atau mengucapkan kata-kata kotor, melakukan kejahatan dan maksiat, dan memakai pakaian yang dicelup dengan bahan yang wangi," katanya.

Selama berihram, Widi melanjutkan penjelasannya, baik laki-laki maupun perempuan dilarang memakai wangi-wangian kecuali yang sudah dipakai di badan sebelum niat haji/umrah. Memotong kuku dan mencukur atau mencabut rambut dan bulu badan.

“Dilarang memburu dan menganiaya/membunuh binatang dengan cara apa pun, kecuali binatang yang membahayakan mereka, memakan hasil buruan, dan memotong kayu-kayuan dan mencabut rumput,” jelas dia.

Selanjutnya, kata Widi, dalam keadaan ihram jemaah haji dilarang menikah, menikahkan atau meminang perempuan untuk dinikahi. Bersetubuh dan pendahuluannya seperti bercumbu, mencium, merayu yang mendatangkan syahwat.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI