"Dia sukanya salat subuh (lalu mengucapkan) "Assalamualaikum Mama Eva every morning"," imbuhnya.
Kebiasan itu dibenarkan oleh Amanda Gonzales yang lagi-lagi menyanjung suaminya. Nampaknya semenjak masuk Islam kehidupan Christian Rontini berubah. Sosok yang disebut jago memasak itu serius belajar agama Islam.
"Dia bangunnya subuh, (langsung) salat subuh," pungkasnya.