5 Bisnis Sarwendah, Buktikan Dirinya Istri Mandiri dan Pintar Cari Cuan

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Jum'at, 14 Juni 2024 | 14:44 WIB
5 Bisnis Sarwendah, Buktikan Dirinya Istri Mandiri dan Pintar Cari Cuan
Potret Sarwendah dan keluarga. [Instagram/sarwendah29]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Sarwendah Juice

Pada 2017 lalu, Sarwendah merilis produk minuman herbal untuk kesehatan maupun diet di bawah merek Sarwendah Juice. Produk yang dijual antara lain minuman fiber, minuman kolagen maupun jus bawang putih tunggal.

5. Resep Sarwendah

Hobi Sarwendah dalam memasak ia salurkan menjadi bisnis. Di sini ia menjual lauk siap saji seperti cumi pete dan ayam jerit balado. Ada pula lauk pendamping seperti kentang mustafa dan teri kacang. Semuanya dibanderol di bawah Rp100 ribu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI