Nikita Willy Rendam Wajah di Air Es sebelum Mulai Rutinitas Skincare, Apa Sih Manfaatnya?

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Rabu, 05 Juni 2024 | 18:07 WIB
Nikita Willy Rendam Wajah di Air Es sebelum Mulai Rutinitas Skincare, Apa Sih Manfaatnya?
Nikita Willy. (Instagram/nikitawillyofficial94)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suhu dingin akan membuat pori-pori mengecil, kulit tampak lebih halus dan mengurangi penumpukan kotoran, minyak, dan kotoran.

3. Menenangkan iritasi dan peradangan

Karena efeknya yang mendinginkan, merendam wajah ke air es bisa membantu menenangkan kemerahan dan iritasi kulit yang disebabkan oleh berbagai faktor.

4. Merangsang sirkulasi darah

Sensasi dingin yang diberikan air es dapat merangsang sirkulasi darah dan meningkatkan kandungan oksigen di kulit. Efeknya, kulit nampak sehat dan bercahaya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI