Senasib dengan Nagita Slavina, Penampilan Aurel Hermansyah saat Manasik Haji Jadi Perbincangan

Husna Rahmayunita Suara.Com
Rabu, 05 Juni 2024 | 14:43 WIB
Senasib dengan Nagita Slavina, Penampilan Aurel Hermansyah saat Manasik Haji Jadi Perbincangan
Aurel Hermansyah dan Nagita Slavina (Youtube.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina akan berangkat Haji Furoda (Instagram)
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina akan berangkat Haji Furoda (Instagram)

Tapi beberapa netize justru memberikan komentar miring. Mereka menyoroti eyelash extention yang diduga dipakai oleh istri Sultan Andara.

"Mama gigi pas haji baiknya jangan pakai extension bulu mata dulu, semoga jadi haji yang mabrur ya. Aamiin," kata netizen.

Meski Gigi sudah memakai busana tertutup, masih saja dandanannya digunjing oleh netizen yang bersuara di kolom komentar unggahan @/raffinagita1717.

"Kak gigi ntar klo udah haji penampilannuya di perbaiki lagi," sindir netizen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI