"Cantikkuuuu," tulis pemain Persija itu pada sang kekasih yang dibalas, "sygkuuu" oleh Sendy Aulia.
Hubungan Rizky Ridho dan Sendy Aulia sendiri sudah terjalin lama. Keduanya mengaku kalau sudah berpacaran selama 7 tahun. Tak sedikit yang berharap jika hubungan mereka naik ke jenjang yang lebib serius.