3 Gurita Bisnis Thariq Halilintar, Pantas Enteng Beli Cincin Rp258 Juta Buat Aaliyah Massaid

Senin, 20 Mei 2024 | 12:34 WIB
3 Gurita Bisnis Thariq Halilintar, Pantas Enteng Beli Cincin Rp258 Juta Buat Aaliyah Massaid
Aaliyah Massaid memamerkan cincin lamaran Thariq Halilintar kepada dunia. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Diketahui Gen Halilintar senidir memiliki berbagai bisnis mulai dari peternakan, kuliner, hingga fesyen yang tersebar di berbagai negara.

3. E-Sport

Atta Halilintar dan Thariq Halilintar (Instagram/@thariqhalilintar)
Atta Halilintar dan Thariq Halilintar (Instagram/@thariqhalilintar)

Thariq juga merambah ke dunia dunia e-sport bersama Atta Halilintar. Putra keempat Gen Halilintar itu membentuk tim e-sport bernama Pendekar United.

Pendekar United juga belakangan bergabung dengan tim e-sport Co2Z milik Jabin "Mastabean" Sufianto.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI