6 Gurita Bisnis Irwan Mussry, Suami Maia Estianty Beri Gratifikasi ke Eks Kepala Bea Cukai Jogja

Ruth Meliana Suara.Com
Jum'at, 17 Mei 2024 | 18:30 WIB
6 Gurita Bisnis Irwan Mussry, Suami Maia Estianty Beri Gratifikasi ke Eks Kepala Bea Cukai Jogja
Maia Estianty dan Irwan Mussry (Instagram/maiaestiantyreal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Merk makanan yang dikembangkannya itu tidak hanya ada di dalam negeri. Bisnis Sweet Monster Popcorn miliknya telah sukses membuka cabang di luar negeri. Seperti China, Hong Kong dan negara tetangga Indonesia, Singapura.

5. Bisnis properti

Pundi-pundi harta kekayaan Irwan Mussry semakin bertumbuh fantastis. Bagaimana tidak, sosoknya ikut berbisnis properti di Indonesia.

Bisnis properti Irwan ini meliputi pembangunan rumah, villa, apartemen sampai hunian komersial. Tak sampai di situ, Irwan lewat perusahaannya juga menyediakan berbagai pilihan properti yang bisa disesuaikan dengan anggaran klien.

6. Produser film

Terakhir, Irwa Mussry rupanya juga aktif berbisnis di dunia kreatif. Ia terjun sebagai produser film di dunia entertainment. Hal ini membuatnya memiliki hubungan dekat dengan sejumlah artis.

Adapun daftar karya film yang pernah diproduseri Irwan adalah film "The Raid" tahun 2011 dan "Foxtrot Six" yang dirilis tahun 2012. Kemudian ada pula film "Susi Susanti: All Love" yang dirilis tahun 2019.

Kontributor : Syifa Khoerunnisa

Baca Juga: Sempat Trending Topik, Citra Sri Mulyani Dinilai Ulah Buzzer di Tengah Isu Bea Cukai

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI