Apakah Bisa Daftar 2 Sekolah Kedinasan Sekaligus? Cek Lagi Aturan Pendaftaran yang Benar

Jum'at, 17 Mei 2024 | 16:30 WIB
Apakah Bisa Daftar 2 Sekolah Kedinasan Sekaligus? Cek Lagi Aturan Pendaftaran yang Benar
apakah bisa daftar 2 sekolah kedinasan (UMSU)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

16. Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug

17. Politeknik Penerbangan (Poltekbang)

Biaya sekolah kedinasan

Bagi yang akan daftar Sekolah Kedinasan, masing-masing Sekolah Kedinasan memiliki biaya berbeda-beda. Adapun rincian biayanya sebagai berikut:

1. Biaya Pendaftaran Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN): Rp 50.000.

2. Biaya Pendaftaran Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS): Rp 300.000.

3. Biaya Pendaftaran Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG): Rp 75.000

4. Biaya Pendaftaran Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Biaya pendaftaran: Rp 50.000.

5. Biaya SKD Badan Siber dan Sandi Negara Politeknik Siber dan Sandi (Poltek SSN): Rp50.000

6. Biaya Pendafatran Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN): Rp 350.000

Baca Juga: Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2024 Dibuka: Cek Syarat, Cara Daftar, Biaya Pendidikan

7. Biaya Pendaftara  Sekolah kedinasan Kemenhub: Rp125.000 - Rp150.000

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI