"Ruben memang baik hatinya,dia ingin Betrand suatu saat bisa sukses," timpal lainnya.
Diketahui belakangan keluarga Ruben diterpa isu tak menyenangkan. Pernikahannya dengan Sarwendah digosipkan tengah tak baik-baik saja.
Kendati demikian, belum ada konfirmas secara gamblang terkait gosip yang beredar.