Kris Dayanti Bangun Gereja di Kampung Halaman, Dari Mana Sumber Kekayaannya?

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Selasa, 14 Mei 2024 | 13:43 WIB
Kris Dayanti Bangun Gereja di Kampung Halaman, Dari Mana Sumber Kekayaannya?
Kris Dayanti [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Label musik

Krisdayanti juga memperoleh penghasilan dari label musik miliknya. Bersama Raul Lemos, dia memiliki label musik bernama Raya Music Entertainment. Label ini telah beberapa kali bekerja sama dengan perusahaan lain, termasuk Warner Music, untuk album solonya "Persembahan Ratu Cinta".

 Bisnis kuliner

Di bidang kuliner, Krisdayanti memiliki bisnis bernama Makobu Cake, yang menjadi salah satu tempat oleh-oleh khas Malang.

Endorsement

Dengan 7,9 juta pengikut di Instagram, Krisdayanti sering mendapatkan penghasilan dari endorsement. Dia sering terlihat mempromosikan produk dari berbagai merek di akun Instagram-nya.

Bisnis Fashion

Selain itu, Krisdayanti memiliki bisnis di bidang fashion. Dia berkolaborasi dengan desainer Viena Mutia untuk menciptakan jenama fashion bernama VM by Viena KD.

Baca Juga: Jauh Sebelum Ivan Gunawan, Daniel Mananta Bangun Tempat Ibadah Tapi di Negeri Sendiri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI