Kesaksian Ernando Ari dan Rio Fahmi Pertama Kali Lihat Shin Tae-yong Menangis: Parah, Itu Kacau...

Senin, 13 Mei 2024 | 13:14 WIB
Kesaksian Ernando Ari dan Rio Fahmi Pertama Kali Lihat Shin Tae-yong Menangis: Parah, Itu Kacau...
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong. (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Momen Shin Tae-yong menangis di ruang ganti bersama para punggawa Timnas Indonesia U-23 tersebut salah satunya dapat dilihat melalui unggahan Instagram Dokter Timnas Indonesia Alfan Asyhar.

"Melebur, bergelora, sedih, suka cita menjadi harmoni sejarah kehidupan. Momen di mana anggota tim pertama kali melihat Coach STY menangis," tulis @/alfanasyhar.

"Ya, untuk apa? Untuk perjuangan yang telah dilalui bersama. Untuk sepak bola Indonesia," lanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI