Kakak Kahiyang, Gibran Rakabuming, juga turut jadi pejabat publik dengan jabatan Walikota Solo periode 2021-2024. Juga terlah terpilih sebagai Wakil Presiden bersama Prabowo Subianto untuk periode 2024-2029.
Kemudian adik bungsu Kahiyang, Kaesang Pangarep bahkan turut pula terjun ke politik. Meski belum punya jabatan di pemerintahan, Kaesang kini telah menjadi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI).