"Kan bisa sambil nunggu ID Card sayang," rayu Pratama Arhan.

Azizah Salsha pun membalas, "Ya kamu tungguin juga sambil aku bikin ID Card".
Obrolan pasangan yang tengah LDR itu sontak jadi perhatian warganet. Sejumlah warganet memahami perasaan Zize.
"Gua juga kalu Zizah gamau jauh-jauh dari suami, apalagi modelan kayak Arhan," kata warganet. "Kemana pun suami pergi pokoknya aku ikut, cuu amaayyy," sahut warganet.
Sementara itu warganet lainnya justru menyoroti nada suara Pratama Arhan saat video call dengan Azizah Salsha.
"Arhan suara kamu lembut banget," kata warganet. "Candu banget, ngomongnya si hoo, medok-medok gimana gitu," kata yang lain.